1500 Masyarakat Desa Temiyang Terima Penyaluran Bantuan Pangan CBP Tahap III
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT:Penyaluran Bantuan Pangan CBP Tahap III Bulan Oktober di Desa Temiyang, kecamatan kroya, kabupaten Indramayu. Berlangsung Lancar Pada hari Kamis (17/10/2024) telah dilaksanakan penyaluran bantuan pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahap III tahun 2024. Program ini merupakan kerjasama antara Badan Pangan Nasional, Bulog, dan PT. Pos Indonesia sebagai penyalur. Penyaluran bantuan ini berlangsung…