KElURAHAN PAOMAN INDRAMAYU LAKSANAKAN MUSRENBANG 2027
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT:Forum Musyawarah Perencanaan Pembangunan ( Musrenbang ) Tahun 2027 merupakan agenda musyawarah tahunan dari unsur Stakeholder ( yang berkepentingan) . Juga rutin dilaksanakan di Pemerintahan desa /Kelurahan di Indramayu untuk mengusulkan skala prioritas pembangunan dari masing-masing 4 bidang pembangunan diantaranya yaitu Bidang Infrastruktur,Ekonomi,Sosial dan Budaya.Sesuai schejule atau jadwal, Kelurahan Paoman Indramayu laksanakan Musrenbang…
