Dihadapan Bupati Indramayu Sejumlah 1.657 Calon Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja “PPPK “Jabatan Fungsional Ikrar Tujuan Bermartabat
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT:Sebanyak 1.657 calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) jabatan fungsional guru di lingkungan Pemerintah Kabupaten Indramayu melaksanakan ikrar menyukseskan Visi Indramayu Bermartabat.Ikrar dipusatkan di lapangan Madya Atletik Sport Center Indramayu, Sabtu (4/11/2023) disaksikan Bupati Indramayu Nina Agustina.Pembacaan ikrar dilakukan Korcam Calon PPPK Karangampel, Dedi Usman yang diikuti oleh seluruh peserta yang hadir.…