Pemerintah Akan Segera Umumkan Penurunan Harga Tiket Pesawat Menjelang Libur Nataru Tahun Desember 2024
PAKKAR.ORG-JAKARTA:Presiden Prabowo Subianto memimpin rapat terbatas (ratas) di Istana Merdeka, Jakarta, pada Selasa, 26 November 2024, yang membahas sejumlah langkah pemerintah untuk menurunkan harga tiket pesawat dalam negeri. Kebijakan tersebut dinilai penting dalam rangka meringankan beban masyarakat sekaligus mendorong sektor ekonomi serta pariwisata menjelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru). Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga…