Wartawan Indramayu Barat Mengucapkan HUT Bhayangkara Ke 79 Tahun 2025
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT: Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara Ke 79 yang jatuh pada 1 Juli 2025 Jurnalis di wilayah Barat Kabupaten Indramayu bersama Kepolisian Sektor (Polsek) Patrol memperingati HUT Bhayangkara ke 79. Momentum Memperingati HUT Bhayangkara ke 79 yang dilaksanakan Jurnalis bersama Kepolisian Sektor (Polsek) Patrol pada Selasa (1/7/2025) dengan rangkaian…