Dinas Lingkungan Hidup Indramayu Kerjasama Dengan ITPLN Dan PLN Nusantara Pengelolaan Sampah Menjadi Refuse Derived Fuel (RDF)
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT:Pemkab Indramayu menggelar rapat koordinasi menjelang dilaksanakannya kerjasama dengan Institut Teknologi PLN (ITPLN) dan PLN Nusantara Power tentang Program Pengelolaan dan Pemanfaatan Sampah menjadi Refuse Derived Fuel (RDF). Bertempat di Ruang Rapat Desk Pilkada Setda Kabupaten Indramayu, Selasa (24/10/2023), agenda yang menjadi pembahasan dalam rapat koordinasi tersebut ialah terkait pendalaman usulan dari pemrakarsa…