Dinas PUPR Indramayu Bersihkan Eceng Gondok Di Sungai Sojar Jatibarang
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT:Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Indramayu melakukan aksi nyata menindaklanjuti aduan masyarakat guna menjaga kebersihan lingkungan dan memperlancar aliran air diwilayah Sungai Sojar, depan Pasar Daerah Jatibarang, Indramayu, Jawa Barat. Upaya pembersihan tanaman eceng gondok yang mengganggu irigasi Sungai tersebut merupakan bagian dari komitmen pemerintah daerah dalam mencegah…