Deputi II Bidang Politik Mayjend TNI Djaka Budhi Utama:PG RAJAWALI II Dan Pemkab Indramayu Rakor Selesaikan Konplik HGU LahanTebu
PAKKAR.ORG-INDRAMAYU JAWA BARAT:Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Indramayu menggelar Rapat Koordinasi terkait penyelesaian lahan Hak Guna Usaha (HGU) PT PG. Rajawali II di ruang rapat Sekda Kabupaten Indramayu, Kamis (26/1/2023),Rapat dibuka oleh Jajang Sudrajat selaku Asisten Pemerintahan Daerah dan Kesejahteraan Rakyat mewakili Bupati Indramayu Nina Agustina Da’i Bachtiar. Rakor kali ini dipimpin langsung oleh…